Page 35 - BMH JATIM-MAJALAH MULIA EDISI MARET 2024
P. 35
PASER
JAYAPURA
Sebanyak 15 paket sembako telah
berhasil disalurkan oleh Laznas Guna menguatkan dakwah di
BMH kepada keluarga dhuafa dan pedalam, Laznas BMH mendirian
lansia di wilayah pinggiran Tanah mushola dan Rumah Al-Quran
Grogot, Paser, Kalimantan Timur. di Jayapura, Papua. Menurut
Bantuan ini dilakukan di dua Kepala BMH Perwakilan Papua,
lokasi berbeda, yaitu Desa Damit Sahriadi, langkah ini diharapkan
dan Desa Tepian Batang. Hal ini mendorong anak Papua bisa unggul
merupakan langkah nyata BMH menghadapi “Indonesia Emas
Gerai Paser mendukung warga 2045”.
pra-sejahtera melalui zakat, infak
dan sedekah.*
BUKTI
NYATA
KEBAIKAN
MATARAM LAZNAS
Laznas BMH menyalurkan bantuan
mendukung pembangunan Masjid Al BMH
berupa bahan material semen
sebanyak 20 sak semen untuk
Iman Hidayatullah Mataram. Kegiatan
penyaluran merupakan keempat
kali oleh BMH NTB guna membantu
terwujudnya masjid yang layak untuk
para santri penghafal Al-Quran.*
Sya’ban 1445/Maret 2024 | MULIA 31