Page 58 - MODUL AJAR OK VIKS
P. 58

5.  Peserta didik diarahkan untuk
                   mengamati       gambar      dan
                   dimotivasi untuk memberikan
                   komentar.
               6.  Guru  memberikan  penguatan
                   tentang  gambar  bahwa  iblis
                   selalu  menggoda  keturunan
                   Nabi  Adam  a.s  agar  tidak
                   melaksanakan  perintah  Allah
                   Swt.
               7.  Guru menjelaskan lebih lanjut
                   bahwa  berdasarkan  gambar,
                   apabila       Gilang       tidak
                   melaksanak
                   an    ibadah                         https://www.youtube.com/watch?v=I4quyukAkrg
                   salat    dan
                   justru
                   memilih untuk bermain, ia tergoda bujuk rayu iblis.
               8.  Guru  melanjutkan  penceritaan  tentang  kisah  Nabi  Adam  a.s  sampai  tahap  iblis
                   dikeluarkan dari surga karena tidak mau melaksanakan perintah Allah Swt.
               9.  Peserta  didik  diajak  untuk  mengucapkan  kalimat  “Aku  memohon  perlindungan
                   Allah  dari  godaan  iblis”  dan  melafalkannya  secara  berulang-ulang  sehingga
                   diharapkan dalam jiwa peserta didik tertanam sikap untuk senantiasa berdoa dan
                   memohon perlindungan dari godaan iblis.
               10.  Peserta didik diminta untuk maju ke depan kelas satu per satu untuk menceritakan
                   kisah  penciptaan  Nabi  Adam  a.s.  Peserta  didik  yang  berani  maju  ke  depan  kelas
                   diberikan hadiah berupa bintang prestasi.
               11.  Untuk menambah pengetahuan peserta didik terkait dengan kisah penciptaan Nabi
                   Adam  a.s,  guru  menayangkan  film  kartun  tentang  Nabi  Adam  a.s  melalui  layar
                   proyektor.

                   Bahan materi tentang kisah Nabi Adam a.s:
                   https://almanhaj.or.id/5919-kisah-penciptaan-nabi-adam-alaihissallam-html

               Nabi Adam a.s dan Hawa Tinggal di Surga
               1.  Peserta  didik  dibagi  ke  dalam
                   beberapa        kelompok       yang
                   heterogen dengan jumlah anggota
                   per  kelompok  sebanyak  4  anak
                   (disesuaikan).
               2.  Peserta  didik  diarahkan  untuk
                   mengamati  gambar  yang  berisi
                   ilustrasi  gambaran  kondisi  surga
                   yang      sangat      indah     dan
                   menyenangkan.
                   Kemudian, peserta       didik     di
                   motivasi     untuk     memberikan
                   komentar.
               3.  Guru     memberikan      penguatan




                                                           57
   53   54   55   56   57   58   59   60   61   62   63