Page 45 - (Done) E-LKPD Berbasis HOTS Ak Keuangan Kurikulum 2013
P. 45

Berdasarkan data piutang di atas, PT Kusuma dapat menyusun kartu piutang PT
                      Wisel, sebagai berikut.

                                                       KARTU PIUTANG
                 No Rek   : 321                         Lembar ke : 1
                 Nama     : PT Wisel                   Syarat : 2/10, n/30
                 Alamat   : Jl Kemerdekaan 20

                      Tgl         Keterangan     Ref                Mutasi                        Saldo
                                                             Debit           Kredit           Debit
                                                                                                          Kredit
                 Okt.       13   J. Penjualan           Rp9.000.000,00                    Rp9.000.000,00
                            13   J. Umum                                Rp1.000.000,00   Rp8.000.000,00
                            25   J. Penerimaan                          Rp8.000.000,00          Rp       -
                                 Kas
                            31   J. Penjualan          Rp15.000.000,00                   Rp15.000.000,00
                 Nov.       13   J. Penjualan          Rp  8.000.000,00                  Rp23.000.000,00
                            29   J. Umum                                Rp5.000.000,00  Rp18.000.000,00
                 Des.       15   J. Penerimaan                          Rp9.500.000,00  Rp 8.500.000,00
                                 Kas


                   C.  Surat Konfirmasi Saldo Piutang



































                                           Video 4. Surat Konfirmasi Saldo Piutang

                              Dalam  pengujian  atas  saldo  piutang  usaha,  konfirmasi  atas  piutang  usaha
                       mempunyai peran yang sangat penting karena dapat dikatakan bahwa konfirmasi atas
                       piutang  usaha  tersebut  merupakan  jenis  bukti  yang  paling  dapat  diandalkan
                       dibandingkan yang lain. Konfirmasi yang berasal dari sumber lain yaitu pihak ketiga




                                                                      Akuntansi Keuangan dan Lembaga       36
   40   41   42   43   44   45   46   47   48   49   50