Page 44 - Modul Ajar - Etika Hukum Kesehatan
P. 44

Setelah mengerjakan semua soal tes formatif dalam kegiatan belajar sembilan,

                              silahkan anda melakukan koreksi jawaban dengan menggunakan kunci jawaban
                              yang  tersedia.  Jika  anda  dapat  menjawab  4  soal  dengan  benar,  maka  anda

                              dianggap memenuhi ketuntasan dalam menguasai materi modul ini. Jika anda
                              menjawab benar kurang dari 4 soal, maka anda perlu mempelajari modul ini

                              dengan lebih baik lagi.

                          G.  Kunci Jawaban Tes Formatif
                          1.  Patient safety adalah bebas dari cidera aksidental atau menghindarkan cedera

                              pada pasien akibat perawatan medis dan kesalahan pengobatan.
                          2.  Insiden  keselamatan  pasien  adalah  setiap  kejadian  atau  situasi  yang  dapat

                              mengakibatkan  atau  berpotensi  mengakibatkan  harm/cedera  yang  tidak

                              seharusnya terjadi
                          3.  Accidental  injury  disebabkan  karena  error  yang  meliputi  kegagalan  suatu

                              perencanaan  atau  memakai  rencana  yang  salah  dalam  mencapai
                              tujuan.Accidental injury disebabkan karena error yang meliputi kegagalan suatu

                              perencanaan atau memakai rencana yang salah dalam mencapai tujuan.
                          4.  Tujuan Sistem Keselamatan Pasien Rumah Sakit adalah 1). Terciptanya budaya

                              keselamatan pasien di rumah sakit 2). Meningkatnya akuntabilitas rumah sakit

                              terhadap  pasien  dan  masyarakat  3).  Menurunnya  KTD  di  rumah  sakit  4).
                              Terlaksananya  program-program  pencegahan  sehingga  tidak  terjadi

                              pengulangan KTD.
                          5.  Pelaporan  penting  dilakukan  karena  pelaporan  akan  menjadi  awal  proses

                              pembelajaran untuk mencegah kejadian yang sama terulang kembali




                          H.  Daftar Pustaka
                              Poernomo, Bambang. (1996). Hukum Kesehatan. Yogyakarta: Aditya Media

                              Tutiany., Lindawati., Paula, Krisanti. (2017). Manajemen Keselamatan

                              Pasien. Jakarta: PPSDM Kementerian Kesehatan
                              Lumenta,  Nico.,A.  (2021).  Patient  Safety:  Harga  Mati.  Jakarta:  Rayyana

                              Komunikasindo.





                                                           44
   39   40   41   42   43   44   45   46   47   48   49