Page 2 - Resep Menu Untuk Kelompok Umur 24-59 Bulan
P. 2

Perkedel Singkong Sayur







                   (Untuk 15-20 buah)
                                                                                    Bahan:

                                                                                            250 gram singkong

                                                                                            5 gram bayam
                                                                                            2 siung bawang putih

                                                                                            1 siung bawang merah

                                                                                            1/2 sdt ketumbar

                                                                                            1/2 sdt garam

                                                                                            1 sdt gula pasir

                                                                                            300 ml minyak

                                                                                            1 butir telur
                   Proses Pembuatan:


                        1.  Kukus singkong dalam dandang hingga matang

                       2.   Haluskan bumbu (bawang putih, bawang merah,

                            ketumbar, garam, gula)

                       3.   Angkat singkong yang telah matang, haluskan

                            singkong lalu campurkan dengan bumbu yang telah

                            dihaluskan

                       4.   Iris bayam tipis-tipis, campuran dalam adonan singkong

                       5.   Aduk hingga semua tercampur merata

                       6.   Bentuk bulat pipih adonan hingga habis, lumuri dengan

                            telur

                       7.   Siapkan minyak goreng dan panaskan

                       8.   Goreng adonan yang telah dibentuk hingga matang







                                                          Nilai Gizi per 1 Porsi (10 gram)


                                                          Energi           : 56,3 kkal

                                                          Protein          : 0,95 gram

                                                          Lemak           : 2,43 gram

                                                          Karbohidrat  : 8 gram
   1   2   3   4   5   6