Page 4 - E-HANDOUT MATEMATIKA KELAS X
P. 4

PETUNJUK PENGGUNAAN HANDOUT


                        1.  Keberhasilan  belajar  matematika  menggunakan  handout  ini  tergantung  dari

                           kedisiplinan dan ketekunan Anda dalam memahami dan mematuhi  langkah-
                           langkah pembelajaran.

                        2.  Langkah-langkah  yang  perlu  Anda  ketahui  dan  ikuti  untuk  mempelajari
                           handout ini adalah sebagai berikut:

                           a.  Baca dan cermati petunjuk sebelum mengerjakan kegiatan, masalah, dan

                               soal latihan dalam setiap topik.
                           b.  Dalam  pembelajaran  menggunakan  handout  ini  guru  berperan  sebagai

                               fasilitator sehingga bimbingan guru kepada murid terbatas.
                           c.  Sebelum  mengawali  pembelajaran,  guru  mengomunikasikan  tujuan

                               pembelajaran yang akan dicapai pada setiap pertemuan.

                           d.  Siswa  mengidentifikasikan  setiap  permasalahan  pada  setiap  topik  secara
                               individu dan mandiri, apabila terdapat suatu hal yang kurang jelas siswa

                               dapat berdiskusi dengan teman.
                           e.  Pada latihan soal, siswa dapat mengerjakan secara individu atau kelompok

                               sesuai dengan petunjuk kegiatan.

                        3.  Fungsi masing-masing bagian handout adalah sebagai berikut:
                           a.  Peta konsep: berisi skema terkait hubungan antar setiap materi trigonometri

                           b.  Materi: berisi bahan pembelajaran berupa rumus-rumus dari trigonometri
                           c.  Permasalahan:  berisi  contoh  penerapan  trigonometri  dalam  kehidupan

                               sehari-hari
                           d.  Tes  formatif:  berisi  tes  hasil  belajar  untuk  mengetahui  sejauh  mana

                               pengetahuan siswa terhadap trigonometri

                           e.  Kunci  jawaban  tes  formatif:  berisi  jawaban  dari  tes  formatif  yang  akan
                               dibuka saat siswa telah mengerjakan tes formatif














       BAHAN AJAR E-HANDOUT MATEMATIKA                                                                 iii
   1   2   3   4   5   6   7   8   9