Page 10 - Geografi SMA Kelas X
P. 10
Refleksi Diri
A. Berilah tanda centang () pada kotak yang kalian anggap sesuai! Setelah mempelajari dan mengerjakan tugas-
tugas pada bab ini, bagaimanakah penguasaan kalian terhadap materi-materi berikut!
Tidak Kurang
No. Materi Menguasai
Menguasai Menguasai
1. Pengertian Geografi Refleksi Diri
2. Ruang Lingkup Geografi Sarana evaluasi diri bagi siswa untuk meni-
3. Objek Geografi lai pemahamannya terhadap materi dari
4. Aspek Geografi bab yang dipelajari.
5. Pendekatan Geografi
6. Konsep Geografi
7. Prinsip Dasar Geografi
B. Dari materi-materi dalam bab ini, bagian mana yang paling kalian sukai? Mengapa?
C. Apa yang kalian lakukan jika tidak menguasai, kurang menguasai, atau menguasai materi?
D. Karakter Profil Pelajar Pancasila apa yang timbul dalam diri kalian?
Uji Kompetensi
A. Pilihlah jawaban yang benar!
1. Penduduk di Kampung Sungai Batang Desa Tan- dan gempa bumi menengah akan menimbukan
jung Karang Sebatik mayoritas bekerja sebagai ne- keru sakan ringan. Berda sarkan paragraf ter sebut,
la yan pan cing. Kampung yang terletak di pinggir prinsip yang diguna kan adalah ....
Uji Kompetensi pantai tersebut membuat akses yang paling mudah A. persebaran
untuk me laut adalah jalur sungai. Para nelayan dari B. deskripsi
Sarana untuk mengetahui tingkat Kampung Sungai Batang juga lebih mudah menjual C. distribusi
pemahaman siswa terhadap materi hasil melaut mereka ke Malaysia. Konsep geografi D. korologi
yang terkandung dalam paragraf tersebut adalah ....
pelajaran tiap bab. A. jarak dan pola E. interelasi
B. lokasi dan aglomerasi 4. Secara etimologis atau bahasa, pengertian geo grafi
C. keterkaitan ruang dan interaksi adalah ....
D. keterjangkauan dan morfologi A. gambaran tentang permukaan bumi
E. nilai kegunaan dan diferensiasi area B. melukiskan wilayah tertentu
2. Perhatikan gambar berikut! C. mempelajari keruangan bumi
D. menggambarkan bumi sebagai tempat tinggal
manusia
E. ilmu tentang bagaian dalam bumi
5. Geografi adalah studi tentang daerah yang berbeda-
beda di permukaan bumi (different areal) dalam
keragamannya. Pengertian tersebut dikemukakan
oleh ....
A. E. Huntington
B. Preston James
C. Bintarto
Soal AKM
Literasi
Curah hujan yang tinggi serta rob mengakibatkan jadi pemicu wilayah pesisir di provinsi kepulauan
sejumlah wilayah di Kepulauan Bangka Belitung tersebut banjir. Kepala Badan Penanggulangan
terendam banjir pada Rabu (13/1/2021). Dilansir Bencana Daerah (BPBD) Babel, Mikron Antariksa
dari Antara, wilayah terdampak banjir meliputi mengatakan sejumlah titik lokasi banjir di Babel,
Kabupaten Bangka, Kota Pangkalpinang, Kabupaten khususnya di daerah pesisir disebabkan beberapa Soal AKM
Bangka Barat, dan Kabupaten Belitung. Sedikitnya, faktor seperti, curah hujan yang tinggi, ditambah Soal untuk mengukur tingkat literasi mem-
ada 900 rumah terendam banjir dengan ketinggian dengan air laut yang pasang, kemudian rusaknya
antara 50 hingga 100 centimeter. Akibatnya, akses DAS sehingga air meluap hingga ke pemukiman baca atau numerasi sebagai hasil belajar
kendaraan di sejumlah titik mengalami kemacetan. warga. “Kalau DAS ini rusak, air pasti akan meluap, kognitif siswa.
Sejumlah fasilitas keselamatan sudah disiapkan inilah yang menyebabkan daerah kita sering menjadi
oleh pemerintah setempat, seperti mobil evakuasi langgaran banjir jika hujan lebat dan rob,” kata
dan perahu karet. Tidak ada korban jiwa selama Mikron, Sabtu (23/1).
peristiwa ini berlangsung. Untuk itu, Mikron mengingatkan kepada para
Rusaknya Daerah Aliran Sungai (DAS) di penambang yang melakukan aktivitas penambangan
Provinsi Bangka Belitung (Babel) karena aktivitas secara ilegal di DAS untuk segera menghentikannya
penambangan pasir timah secara ilegal, diduga karena bisa berdampak terjadinya bencana
viii IPS Geografi Kelas X