Page 40 - Pendidikan Pancasila SMP Kelas VIII
P. 40
prinsip yang dinyatakan sebagai dasar negara ini Sebagai ideologi nasional, Pancasila berfungsi meng-
tercantum dalam alinea keempat Pembukaan UUD NRI gerakkan masyarakat untuk membangun kehidupan
Tahun 1945. Butiran pemaknaan UUD NRI Tahun 1945 bangsa. Pancasila pada dasarnya menampilkan nilai-nilai
dapat dirumuskan dalam (1) Visi dan kesadaran bangsa universal, menunjukkan wawasan yang integral-integratif
pada alinea pertama, (2) Cita-cita moral pada alinea dan sebagai ideologi modern yang mampu memberikan
ketiga, (3) Legitimasi perjuangan kemerdekaan pada gairah dan semangat yang tinggi. Pancasila sebagai ide-
alinea kedua, dan (4) Wadah kelembagaan pada alinea ologi terbuka, tidak berarti mengubah nilai-nilai dasar
keempat. Pancasila, tetapi mengeksplisitkan wawasannya lebih
Sementara wujud perjuangan pembebasan Indonesia konkret sehingga memiliki kemampuan memecahkan
dibagi dalam 3 periode, yakni (1) Periode Revolusi 1908– masalah-masalah baru.
1950, (2) Periode Pembangunan 1950–1998, (3) Periode Ada tiga dimensi yang menunjukkan ciri khas dalam
Reformasi sejak 1998. Dalam memorandum DPR-GR 9 Juli orientasi Pancasila, yaitu dimensi teologis (aspek ketu-
1966 yang disahkan MPRS dengan ketetapan Nomor XX/ hanan), dimensi etis (aspek keadilan masyarakat), dan
MPRS/1966, Pancasila adalah pandangan hidup bangsa dimensi integral (hubungan manusia secara keseluruhan).
dan dasar falsafah negara RI. Pancasila pada dasarnya Sebagai ideologi yang bercirikan emansipatoris, Pancasila
merupakan lima nilai dasar yang mencerminkan harkat mempunyai kekuatan untuk menggerakkan masyarakat
dan martabat manusia, yakni mematuhi prinsip Ketuhanan sesuai dengan nilai-nilai yang terkandung di dalamnya.
Yang Maha Esa, kemanusiaan, kebangsaan, demokrasi dan Apalagi di era globalisasi dunia maka nilai luhur dalam
keadilan sosial. Pancasila akan meningkatkan ketahanan budaya bangsa
2. Pancasila di antara Ideologi Besar Dunia dari pengaruh konsumerisme, oportunisme, dan mendo-
Berdasarkan Tap MPR Nomor XVIII tahun 1998, Pancasila rong tindakan yang meningkatkan komunikasi masyarakat
ditetapkan sebagai dasar negara, ideologi nasional, dan dalam institusi sosial.
pandangan hidup bangsa. Sebagai dasar negara karena 4. Pancasila dalam Era Globalisasi
secara formal terdapat dalam Pembukaan UUD NRI Tahun Di satu sisi, globalisasi yang didukung perkembangan
1945. Sebagai ideologi, Pancasila harus tersosialisasi dalam informasi yang cepat dan pesat membuat masyarakat
bentuk ajaran atau doktrin yang mengandung nilai-nilai semakin terbuka menerima pemahaman, informasi, dan
dasar, nilai instrumental, dan nilai praksis. Semua bangsa nilai-nilai yang ada di dunia yang memperkaya wawasan
memiliki ideologi masing-masing. Di Perancis dan Inggris dan khazanah informasi, tetapi disisi lain globalisasi sarat
melahirkan ideologi liberalisme (kebebasan), kapitalisme dengan kepentingan pihak tertentu. Penyebaran paham,
(pengusaan modal), individualisme (perseorangan), dan ideologi, dan budaya yang masuk tidak semuanya sesuai
sekularisme (pemisahan agama dari negara). Kemudian, dengan nilai budaya bangsa. Pancasila mengandung
lahir ideologi konservatisme dan liberalisme. Ideologi saringan (filter) yang mampu menyaring arus masuknya
di dunia berkembang setelah munculnya kritik seperti ideologi luar, tetapi tidak menafikannya, nilai-nilai terse-
demokrasi sosial, anarkisme, fasisme, nasionalisme, dan but, yaitu tauhid, toleransi, pluralisme, kemoderatan dan
fundalisme. Pancasila sebagai ideologi bangsa harus men- keseimbangan.
jadi tuntunan dalam menghadapi ideologi dunia yang tidak Pancasila berbeda dengan ideologi lain di dunia di-
sesuai dengan nilai-nilai bangsa Indonesia. antaranya (1) Pancasila merupakan ideologi terbuka yang
3. Pancasila sebagai Ideologi Terbuka dan Ideologi berorientasi pada kemanusiaan, (2) Pancasila mengakui
Nasional Tuhan dan menghargai penghayatan religious masyarakat,
Ideologi adalah hasil refleksi manusia berkat kemampuan- dan (3) Pancasila memandang negara bukan milik tertentu
nya mengadakan distansi terhadap dunia kehidupannya. tetapi milik negara dan seluruh rakyat.
Tugas 1.12
Setelah membaca Wawasan Kewarganegaraan di atas, jawablah pertanyaan berikut di buku tugas kalian.
1. Mengapa dalam proses penyusunan dasar negara terjadi suasana kebijaksanaan yang kuat sekali dalam musyawarah
para pendiri bangsa di dalam sidang BPUPK?
2. Apa yang dimaksud bahwa Pancasila merupakan ideologi yang berciri emansipatoris?
3. Tunjukkan bukti bahwa Pancasila merupakan ideologi yang berciri emansipatoris?
4. Jelaskan apa saja tantangan dan peranan Pancasila di era globalisasi!
26 Pendidikan Pancasila SMP/MTs Kelas VIII