Page 33 - E-MODUL IPA TERPADU
P. 33
TUGAS KU
4. Pada percobaan pertama menggunakan air biasa, apakah lampu tersebut dapat
menyala? Mengapa demikian?
5. Pada percobaan kedua dengan menggunakan air larutan garam, apakah lampu
dapat menyala? Apakah ada perbedaan nyala lampu yang mendapat aliran listrik
mela lui air biasa dan air larutan garam? Mengapa demikian?
6. Pada percobaan ketiga dengan menggunakan air yang dicampurkan dengen
detergen, apakah yang terjadi [ada lampu tersebut? Apakah air detergen juga
dapa t menjadi penghantar arus listrik sehingg lampu bisa menyala?
7. Berikan kesimpulan dari ketiga percobaan tersebut?

