Page 26 - bahan ajar Matematika
P. 26

24   Khaz Matematika SMA 2 IPS



                                   x  adalah statistik minimumnya, dengan kedalaman 1.
                                    min
                                   x  letaknya setelah statistik minimum. Jadi, x  kedalamannya 2.
                                    2                                      2
                                   Demikian seterusnya, sampai pada datum median.
                                   x  adalah statistik maksimumnya, dengan kedalaman 1.
                                    n
                                   x  letaknya setelah statistik maksimum. Jadi, kedalamannya 2.
                                    n–1
                                                  Demikian seterusnya sampai pada datum
             Batang      Daun      Kedalaman
                                                  median.
               1       0 5 6 6 6        5         Khusus untuk kedalaman yang memuat median,
               2       0 1 1 1 6 7     11         diberi tanda [  ].
               3       1 2 6 8 9       [5]        Dengan demikian, diagram batang daun dari
               4       2 2 7            8         data di samping adalah sebagai berikut.
               5       1 1 1 8          5         Perhatikan baris ketiga. Kolom kedalaman
               6       1                1         ditulis [5]. Artinya, median dari data terletak
                                                  pada baris ini. Karena jumlah datum dari data
           Batang : puluhan
           Daun  : satuan          itu 24, mediannya adalah rata-rata dari datum ke-12 dan ke-13.
                                                 31  +   32
                                   Jadi, median =        = 31,5.
                                                    2
                                   Dengan menggunakan kedalaman, baik dari arah statistik mini-
                                   mum maupun dari arah statistik maksimum, kita dapat
                                   menentukan median data tersebut.
                                       Jika kalian mempunyai dua data dengan batang yang sama,
                                   cukup disajikan menggunakan satu kolom batang saja. Perhatikan
                                   contoh berikut.


                        Contoh:       Nilai ulangan Matematika dan Ekonomi dari 10 siswa SMA
                                      disajikan dalam tabel berikut.


                                       Matematika      Ekonomi
                                            50            55
                                            45            50
                                            57            55
                                            47            48
                                            67            70
                                            83            75
                                            57            47
                                            58            49
                                            72            70
                                            78            60

                                      Buatlah diagram batang daun dari data di atas.
   21   22   23   24   25   26   27   28   29   30