Page 36 - E-MODUL SUHU DAN KALOR
P. 36
I P A
2. Setelah diketahui bahan yang memiliki koefisien muai terbesar, jadikan
bahan tersebut menjadi patokan. ada dua kemungkinan.
a. Jika dipanaskan : bahan dengan koefisien terbesar adalah bahan yang
paling bertambah panjang.
b. Jika didinginkan : bahan dengan koefisien terkecil adalah bahan yang
paling bertambah pendek.
Gambar 13. Menentukan Arah Lengkung Keping Bimetal
Sumber: www.dosenpendidikan.co.id
Suhu dan Kalor serta Mekanisme menjaga Kestabilan Suhu Tubuh | Kelas VII 27