Page 40 - E-MODUL SUHU DAN KALOR
P. 40
I P A
padat. Sifat muai zat cair digunakan dalam pembuatan termometer zat cair.
Pemuaian zat cair dapat dirumuskan sebagai berikut:
1
Keterangan:
= volume akhir (meter)
= volume awal (meter)
= koefisien muai volume (/°C)
= perubahan suhu (suhu akhir-suhu awal) (°C)
c. Pemuaian Zat Gas
Pemuaian yang terjadi pada zat gas adalah pemuaian volume. Zat gas
juga mengalami pemuaian ketika mengalami kenaikan suhu. Pemuaian zat gas
dapat dirumuskan sebagai berikut:
1
Ketarangan:
= volume akhir (meter)
= volume awal (meter)
o
= koefisien muai volume (/°C) = )/ C
= perubahan suhu (suhu akhir-suhu awal) (°C)
Suhu dan Kalor serta Mekanisme menjaga Kestabilan Suhu Tubuh | Kelas VII 31