Page 13 - E-MODUL EMS
P. 13
ENGINE MANAGEMENT SYSTEM (EMS)
Gambar 1.3 Knock Sensor
(4) Sensor jenis variable Resistan (Variable resistance type sensors)
Sensor variabel resistan merupakan sesnsor yang dasarnya memiliki
karakteristik seperti variable Resistor, yaitu komponen yang memiliki nilai
tahanan yang dapat berubah-ubah. Komponen yang termasuk dalam jenis
ini adalah seperti Throttle Position Sensor / TPS dan Temperature Sensor.
TPS mempunyai karakteristik seperti Potensio meter dimana nilai
tahanannya akan bervariasi sesuai dengan perubahan gerakan. Sensor
Posisi Throttle ini terpasang pada katup throttle yang terletak di throttle
body.
Gambar 1.4 Sensor TPS
Temperature sensor atau sensor temperatur juga merupakan jenis
Variable resistan, dimana nilai tahanannya berubah akibat pengaruh
E - MODUL ,mm 9