Page 15 - BAHAN AJAR SPLDV
P. 15
Kerjakan latihan di bawah ini dengan benar dan teliti! Menggunakan cara eliminasi,
tentukan penyelesaian dari SPLDV berikut ini!
1. 2m + 3n = 8 dan 3m + 2n = 17
2. 3x + 2y = 6 dan x-y = 1
3. 11p + 3y +7 = 0 dan 2p + 5q – 21= 0
1
4. 2x – 3y = 5 dan − = 1
2
5. 1: 2x + 3y =13 dan 2: x−y = 1
6. x + y = 10 dan 2x – y =4
7. 3x + 2y = 12 dan x – 2y = 2
8. x + y = 10 dan 2x – y = 4
9. 3x + 2y = 12 dan x – 2y = 2
10. 2x + 3y = 18 dan x – y = 2
"Pencarian Koordinat Harta Karun"
Tujuan Pembelajaran:
Siswa mampu menyelesaikan SPLDV menggunakan metode eliminasi.
Alat dan Bahan:
1. Kartu soal SPLDV (berisi dua persamaan linear)
2. Kertas koordinat (seperti papan permainan)
3. Penanda (bisa berupa bendera kecil atau benda lain sebagai "harta karun")
4. Sticky notes atau kertas untuk mencatat langkah penyelesaian.
Langkah Kegiatan:
1. Siswa dibagi dalam kelompok (2-3 orang per kelompok).
2. Setiap kelompok diberi dua persamaan linear sebagai "petunjuk harta karun."
3. Setiap kelompok menggunakan metode eliminasi untuk menyelesaikan SPLDV.
4. Saat mengeliminasi salah satu variabel, siswa mempraktikkan gerakan:
➢ Tambah/Pengurangan: Siswa melangkah maju/mundur sesuai hasil eliminasi.
➢ Variabel Dihilangkan: Siswa mengangkat tangan sebagai tanda variabel tersebut
dihilangkan.
5. Setelah mendapatkan nilai dan , mereka mencari koordinat di papan permainan dan
meletakkan penanda sebagai lokasi "harta karun."
10
18