Page 16 - UAS PRAKTIKUM MEDIA PEMBELAJARAN JOHANNES
P. 16
Contoh Soal
Untuk lebih memahami materi dari konsep rotasi, translasi
dan refleksi ini, mari kita perhatikan contoh persoalan rotasi
dalam konsep matematika berikut ini !
3 Jika titik A(15,8) dicerminkan terhadap garis x = 7, maka bayangan
titik A adalah titik A’ dengan koordinat…
Pembahasan :
A(15, 8) direfleksikan terhadap garis x = 7 menghasilkan A'(x', y'). Maka :
(a', b') = (-1 0; 0 1) (15, 8) + (2(7), 0)
(a', b') = (-15, 8) + (14, 0)
(a', b') = (-1, 8)
Bayangan titik A(15, 8) dicerminkan terhadap garis x adalah a'(-1, 9)
Setelah membahas contoh soal
diatas, diharapkan dapat
dipahami dengan baik dan
tetap berlati agar lebih paham.
16