Page 10 - eModul Bhs Indonesia
P. 10
BAB 1
SEJARAH, KEDUDUKAN, DAN FUNGSI
BAHASA INDONESIA
DESKRIPSI
Bab 1, “Sejarah, Kedudukan, dan Fungsi
Bahasa Indonesia,” mengajak mahasiswa memahami
perjalanan historis Bahasa Indonesia sebagai identitas
bangsa. Bab ini memberikan wawasan tentang
transformasi Bahasa Indonesia, mulai dari akar sejarahnya
sebagai lingua franca di Nusantara, pengesahan
kedudukannya sebagai bahasa nasional dalam Sumpah
Pemuda 1928, hingga pengukuhannya sebagai bahasa
negara melalui UUD 1945. Bab ini juga mengupas
kedudukan ganda Bahasa Indonesia sebagai bahasa
nasional dan negara, serta fungsi-fungsinya dalam
2