Page 9 - DKUPP - Review Renstra Bab I-VII 01112018 TRIANI
P. 9

Untuk  melaksanakan  urusan  diatas  diterjemahkan  dalam  bentuk  susunan  Organisasi

                    sebagai  berikut  :  Susunan  organisasi  Dinas  Koperasi,  Usaha  Mikro,  Perdagangan  dan
                    Perindustrian  Kota  Probolinggo  berdasarkan  Peraturan  Walikota  Probolinggo    Nomor  97

                    tahun 2016 Tentang Kedudukan, Susunan Organisasi, Uraian Tugas dan fungsi Serta Tata
                    Kerja Dinas Koperasi, Usaha Mikro, Perdagangan  dan Perindustrian Kota Probolinggo dan

                    Peraturan  Walikota  Probolinggo  Nomor  108  Tahun  2016  Tentang  Pembentukan,
                    Kedudukan,  Susunan  Organisasi,  Tugas  Dan  Fungsi  Unit  Pelaksana  Teknis  Pasar  Pada

                    Dinas Koperasi, Usaha Mikro, Perdagangan, dan Perindustrian adalah terdiri atas :

                           a.   Kepala Dinas
                           b.   Sekretariat, membawahi :

                                1.    Subbagian Tata Usaha;
                                2.    Subbagian Program; dan

                                3.    Subbagian Keuangan.
                           c.   Bidang Koperasi, membawahi :

                                1.    Seksi Kelembagaan, Produksi dan Restrukturisasi Usaha;

                                2.    Seksi Pembiayaan; dan
                                3.    Seksi Pengawasan.

                           d.   Bidang Pemberdayaan Usaha Mikro, membawahi :

                                1.    Seksi Pengembangan Organisasi dan Manajemen Usaha Mikro;
                                2.    Seksi Pengembangan Usaha Mikro; dan

                                3.    Seksi Kerja Sama, Promosi dan Pemasaran.
                           e.   Bidang Perdagangan, membawahi :

                                1.    Seksi Perdagangan Dalam Negeri;
                                2.    Seksi Perdagangan Luar Negeri; dan

                                3.    Seksi Kemetrologian dan Perlindungan Konsumen.

                           f.   Bidang Industri, membawahi :
                                1.    Seksi Industri Agro;

                                2.    Seksi Industri Kimia, Tekstil dan Aneka; dan
                                3.    Seksi Industri Logam, Mesin Elektronika dan Alat Transportasi.

                           g.   Unit Pelaksana Teknis; dan
                                1.    Kepala UPT;

                                2.    Subbagian Tata Usaha; dan

                                3.    Kelompok Jabatan Fungsional.
                           h.   Kelompok Jabatan Fungsional.


                    2.2.    Tugas, Fungsi dan Struktur Organisasi










                                                             Review Renstra   DKUPP 2014-2019           9
   4   5   6   7   8   9   10   11   12   13   14