Page 28 - Flip Book Bioteknologi
P. 28
c). Tempe Tempe terbuat dari kedelai dengan
bantuan jamur Rhizopus sp.
jamur ini akan mengubah protein
kompleks kacang kedelai yang sukar
dicerna menjadi protein sederhana
yang mudah dicerna karena adanya
perubahan-perubahan kimia pada
protein, lemak, dan karbohidrat.
Sumber: Tribunnews.com
Gambar 13 Tempe
Selama proses fermentasi kedelai menjadi tempe, akan dihasilkan
antibiotika yang akan mencegah penyakit perut seperti diare. Produksi
tempe agar tahan lama. Untuk tahan lama, tempe yang misalnya akan
menjadi produk ekspor dapat dibekukan dan dikirim ke luar negeri di
dalam peti kemas pendingin.
d). Kecap
Kecap ialah salah satu produk yang dihasilkan
oleh bioteknologi yang memakai bahan dasar
kacang kedelai dengan menggunakan bakteri
Aspergillus oryzae, Aspergillus sojae, dan
Aspergillus wentii. Dibuat melalui proses
fermentasi kedelai yang ditambahkan bumbu,
gula, dan garam untuk memberikan cita rasa
makanan yang khas.
Sumber: pin.com
Gambar 14 kecap
21