Page 12 - BUDIN (HIDROLISIS GARAM)
P. 12
C. Kegunaan Hidrolisis Garam
Kegunaan hidrolisis dalam kehidupan sehari-hari adalah pembentukan
garam dapur, pupuk untuk menurunkan pH tanah, pada proses pencernaan
manusia untuk memecah senyawa dari makanan, sebagai penyedap
makanan (MSG). Monosodium glutamat atau yang dikenal dengan MSG
merupakan hasil dari proses hidrolisis garam dari campuran asam lemah
dan basa kuat sehingga bersifat basa. MSG atau mungkin yang dikenal
sebagai micin ini biasa digunakan sebagai penyedap rasa pada makanan.
Contoh Soal
-
+
1. Berapa konsentrasi H dan OH dalam larutan 0,15 M CH COONa
3
-5
apabila Ka= 1,5 × 10 ?
Jawab:
+ ⇌ +
−
−
3
2
3
−
[ ] = √
× [ ]
10 −4
= √
1,5×10 −5 ×0,15
= 10 -5
“Ciptakan Pengalaman Belajar yang Lebih Baik dan Luas dengan Teknologi Digital” 20