Page 13 - E-Modul Segiempat dan Segitiga
P. 13
3. JAJAR GENJANG
Ayo Bernalar!
Bisakah kamu menjelaskan
A-pink-pencil-eraser. perbedaan dari persegi panjang
-009.webp dengan jajar genjang? Dilihat
dengan sifat-sifatnya apakah
keduanya sama atau berbeda?
Jelaskan!
Gambar 4. Siswa Menunjuk Perubahan
bentuk Persegi Panjang dengan Jajar
Genjang
Sumber: google.images
Perhatikan dan tonton video dibawah ini
untuk menjawab pertanyaan di atas!
Jajaran genjang adalah suatu
bangun datar yang dibatasi oleh 4 buah
sisi dengan sisi-sisi yang saling
berhadapan sama panjang dan sejajar,
tetapi sisi-sisi yang saling bersebelahan
tidak saling tegak lurus.
a) Sifat-Sifat Jajaran Genjang
✓ Dibatasi oleh 4 buah sisi, dengan sisi-sisi yang berhadapan
sama panjang dan sejajar.
✓ Mempunyai 4 buah sudut, dengan pasangan sudut yang saling
berhadapan sama besar.
E-Modul SMP Kelas VII Semester 2 Segiempat dan Segitiga | 8