Page 61 - Universitas Negeri Yogyakarta
P. 61

Refleksi



                              kita  semua  sangat  dianjurkan  untuk  melakukan  kegiatan
                              olahraga,  apa  manfaatnya  bagi  sistem  alat  gerak?  Jelaskan
                              menurut pendapat kamu !





                                                                Rangkuman



                  Persendian adalah hubungan antara dua tulang atau lebih
                  Komponen penunjang persendian yaitu ligamen, kapsul sendi, cairan sinoval,
                  tulang rawan hialin, dan bursa
                  Berdasarkan strukturnya, persendian dibedakan menjadi 3 macam yaitu sendi
                  fibrosa, sendi kartilago, sendi sinoval
                  Berdasarkan  gerakannya,  persendian  dibedakan  menjadi  3  kelompok  yaitu
                  sendi sinartosis (sendi mati), sendi amfiartrosis, sendi diartosis.
                  Sendi sinartosis (sendi mati) adalah sendi yang tidak dapat digerakkan karena
                  tidak memiliki celah sendi dan dihubungkan dengan jaringan ikat fibrosa atau
                  kartilago.  Jenis  sendi  sinartosis  yaitu  sinartosis  sinfibrosis  dan  sinartosis
                  sinkondrosis
                  Sendi  amfiartosis  adalah  sendi  dengan  pergerakan  terbatas  akibat  tekanan.
                  Jenis-jenis sendi amfiartosis adalah simfisis, sindemosis, dan gomposis
                  Sendi  diartosis  adalah  sendi  yang  dapat  bergerak  bebas.  Jenis-jenis  sendi

                  diartosis adalah sendi engsel, peluru, pelana, putar, luncur, dan kondiloid.
                  Otot rangka adalah otot yang melekat pada tulang dan dapat bergerak secara
                  aktif untuk menggerakan tulang sehingga disebut alat gerak aktif.
                  Fungsi otot rangka yaitu untuk pergerakan, menopang dan mempertahankan
                  postur  tubuh,  produksi  panas,  kontraktilitas,  eksitabilitas,  ekstensibilitas,
                  elastisitas.
                  Sifat kerja otot dibedakan menjadi gerakan antagonis dan sinergis. Gerakan
                  antagonis  antara  lain  ekstensi,  abduksi,  depresi,  supinasi,  dan  inversi.
                  Gerakan  sinergis  adalah  otot  yang  saling  mendukung  kerja  satu  sama  lain
                  sehingga menghasilkan gerakan satu arah.











                                                                                                            49
   56   57   58   59   60   61   62   63   64   65   66