Page 51 - E-BOOK_GAS_TURBINE_ENGINE
P. 51
Gambar 1.26 Impingement turbine blade
Sumber: aerospaceengineeringblog.com
4) Cooling by effusion
Cooling by effusion yaitu permukaan blade dibuat berpori-
pori. Udara pendingin dipaksa melalui pori-pori ini yang
membentuk lapisan pendingin. Selain itu pendinginan seragam
ini juga disebabkan oleh efusi pada seluruh permukaan blade.
Gambar 1.27 Impingement turbine blade
Sumber: www.slideshare.net
39