Page 25 - E-Modul Pencemaran Lingkungan
P. 25

padat  diusahakan  tidak  menimbulkan  polusi  dengan  prinsip  ekologi

                                     yang  diketahui  dengan  istilah  4R,  yaitu  recycle,  reuse,  reduce,  dan
                                     repair.

                                            1)  Recycle (pendaurulangan)
                                                   Proses recycle contohnya untuk sampah yang bisa terurai

                                                dan dapat dijadikan kompos. Kompos ini disatukan dengan

                                                pemeliharaan cacing tanah, hingga memperoleh hasil yang
                                                baik. Cacing tanah itu dapat membuat tanah menjadi subur

                                                dan menjadikan tanah sebagai kompos yang dapat digunakan

          Ayo Berdiskusi !                      untuk pupuk.

                                            2)  Reuse (penggunaan ulang)
                                                       Proses reuse ini tidak dapat dilakukan pada sampah
          Carilah contoh sampah
         yang dapat di daur ulang,              yang tidak bisa terurai dan dimanfaatkan ulang. Contohnya,
         kemudian dibuat menjadi                sesuatu yang bisa dipakai kembali untuk penyimpanan air
         sebuah kerajinan tangan.
                                                minum contohnya botol bekas sirup.
               Kemudian,
         presentasikanlah di depan          3)  Reduce (pengurangan)
                  kelas
                                                   Reduce  merupakan  kegiatan  pengurangan.  Misalnya,

                                                ketika  belanja  ke  suatu  supermarket,  alangkah  lebih  baik

                                                membawa  tas  sendiri  dari  rumah.  Tidak  meminta  plastik
                                                belanja dari supermarket tersebut  jika pada akhirnya akan

                                                dibuang.


                                            4)  Repair (pemeliharaan)

                                                   Repair  yaitu  kegiatan  pemeliharaan.  Misalnya,  tidak
                                                membuang  sampah  sembarangan,  terlebih  membuang

                                                sampah pada perairan.











                                                                                                     12
   20   21   22   23   24   25   26   27   28   29   30