Page 16 - E-Book Enzim Berbasis Inkuiri Terbimbing
P. 16

10. Enzim Peptidase


                           Peptidase merupakan enzim yang berfungsi untuk menghidrolisis ikatan


                   polipeptida  dari  senyawa-senyawa  protein,  kemudian  diuraikan  menjadi


                   senyawa  yang  lebih  sederhana  seperti  asam  amino.  Enzim  ini  diperlukan


                   oleh  semua  makhluk  hidup  karena  sangat  penting  dalam  proses

                   metabolisme                        protein.                Pada             saluran                pencernaan,                       enzim               peptidase


                   disekresikan oleh usus halus.


                   11. Enzim Sukrase


                         Sukrase  merupakan  enzim  yang berfungsi  untuk  mengubah   sukrosa


                   menjadi  glukosa  dan  fruktosa.  Enzim  ini  mempermudah  tubuh  untuk


                   menyerap  gula  pada  makanan  yang  digunakan  sebagai  sumber  energi.


                   Enzim sukrase diproduksi oleh saluran pencernaan yaitu usus halus.


                           Selain  memiliki  fungsi  dalam  pemenuhan  kebutuhan  metabolik  pada


                   makhluk hidup, enzim juga memiliki peran yang berguna dalam kehidupan.


                   Untuk  mengetahui  peran  enzim  dalam  kehidupan,  mari  kita  lakukan

                   kegiatan berikut!




                                                                                                                                                JAWAB DISINI




                                             Let's do it





                                                                  PERAN ENZIM DALAM KEHIDUPAN




                   Enzim telah dimanfaatkan oleh manusia dari zaman prasejarah hingga saat


                   ini.  Pemanfaatan  enzim  oleh  manusia  didasarkan  atas  kebutuhan  manusia


                   itu  sendiri.  Kemampuan  enzim  yang  unik  dan  spesifik  membuat  enzim


                   semakin  banyak  digunakan  untuk  menunjang  kehidupan  manusia  dari



                   waktu  ke  waktu.  Bagaimana  manusia  memanfaatkan  enzim  dalam
                   kehidupan?



                                                                                                                                         Menyajikan Pertanyaan

                                                                                                                                                   atau Masalah



                   Melatihkan indikator berpikir kritis interpretasi


                   Buatlah pertanyaan atau rumusan masalah berdasarkan pertanyaan diatas!


                   ....................................................................................................................................................................


                   ....................................................................................................................................................................

                   ....................................................................................................................................................................







                                Membuat Hipotesis





                   Melatihkan indikator berpikir kritis inferensi


                   Buatlah  hipotesis  atau  jawaban  sementara  berdasarkan  pertanyaan  yang

                   telah kalian buat!


                   ....................................................................................................................................................................


                   ....................................................................................................................................................................


                   ....................................................................................................................................................................
















                                                    BIOLOGI-ENZIM                                                                                                              5
   11   12   13   14   15   16   17   18   19   20   21