Page 644 - Modul MP
P. 644
Materi Pelatihan Inti 8 - Modul Sumber Daya Manusia (SDM)
PUSAT PELATIHAN SDMK-BPPSDMK Bekerjasama dengan UNIT ESELON I DI LINGKUNGAN KEMENTERIAN KESEHATAN
Penugasan 1.3.1 Menyusun Rencana Usulan Kegiatan (RUK)
Fasilitator
1. Memberi penjelasan tentang cara menyusun Rencana Usulan Kegiatan
2. Meminta peserta mempersiapkan matriks penyelesaian masalah
sebagai dasar penyusunan Rencana Usulan Kegiatan
3. Meminta peserta menyusun matriks RUK
4. Meminta peserta untuk mempresentasikan hasil penugasan
Peserta
1. Peserta mempersiapkan matriks penyelesaian masalah sebagai dasar
penyusunan RUK
2. Peserta menyusun Matriks RUK
3. Peserta mempresentasikan hasil penugasan
Penugasan 1.3.2 Menyusun Rencana Usulan Kegiatan (RPK)
Fasilitator
1. Memberi penjelasan tentang cara menyusun Rencana Pelaksanaan
Kegiatan
2. Meminta peserta menyusun matriks RPK
3. Meminta peserta untuk mempresentasikan hasil penugasan
Peserta
1. Peserta mempersiapkan matriks penyelesaian masalah sebagai dasar
penyusunan RPK
2. Peserta menyusun Matriks RPK
3. Peserta mempresentasikan hasil penugasan
Penugasan 1.3.3 Menyusun Rencana Kegiatan Anggaran (RKA)
Fasilitator
1. Memberi penjelasan tentang cara menyusun Rencana Kegiatan
Anggaran
2. Meminta peserta menyusun matriks RKA
3. Meminta peserta untuk mempresentasikan hasil penugasan
Peserta
1. Peserta mempersiapkan matriks penyelesaian masalah sebagai dasar
penyusunan RKA
2. Peserta menyusun Matriks RKA
3. Peserta mempresentasikan hasil penugasan
Pelatihan Manajemen Puskesmas | 64