Page 19 - E- Modul Sel Volta Berbasis Green Chemistry
P. 19

Latihan Soal
                   Latihan Soal





              Setelah kamu mempelajari Kegiatan Belajar 1, kerjakanlah soal

              dibawah ini :



              Link Google Form : https://forms.gle/EfEGLwgrC6uZEk378









                                                     Penilaian Diri




                                         Bacalah  pernyataan  di  bawah  ini.  Berikan  tanda  (✔)  pada
                                         kolom 'Ya' jika kamu mampu dan pada kolom 'Tidak' jika belum
                                         mampu. Jawablah dengan jujur dan bertanggungjawab!



            No                             Kemampuan Diri                                  Ya         Tidak



                   Menjelaskan fenomena permasalahan mengenai Limbah bahan
                   berbahaya dan beracun serta dampak dari pembuangan limbah
             1
                   B3  dari  baterai  bagi  lingkungan  hidup  berdasarkan  analisis
                   data wacana



                   Menjelaskan solusi dari grafik permasalahan mengenai limbah
             2
                   baterai sebagai upaya pelestarian lingkungan



                   Mengevaluasi keunggulan baterai Li-ion dibandingkan dengan
             3
                   baterai “konvensional”



          Keterangan :
              Bila ada jawaban 'Tidak' maka lakukan review pada materi yang belum kamu pahami
              di bagian ini
              Bila semua jawaban 'Ya' maka dapat melajutkan ke pembelajaran berikutnya






                                                                                                             19
   14   15   16   17   18   19   20   21   22   23   24