Page 11 - A003_Cindy Eka Jamilah (2)
P. 11
BAB III
PENUTUP
3.1 Kesimpulan
- Pendapatan di provinsi jawa timur cenderung menurun, kabupaten Kediri menduduki posisi
tertinggi.
- Konsumsi kalori sebesar 2.187,03 kkal per hari dan protein sebesar 61,53 gram per hari.
Penduduk wilayah perkotaan mengkonsumsi kalori lebih rendah dari penduduk di perdesaan
yaitu sebesar 2.095,86 kkal per hari tetapi mengkonsumsi lebih tinggi protein yaitu sebesar
62,31 gram per kapita per hari.
- Prevalensi balita kurang gizi banyak terjadi di pedesaan.
- Tingkat Pengangguran Tertinggi (TPT)berada pada tahun 2020, sedangkan untuk Tingkat
Partisipasi Angkatan Kerja (TPAK) tertinggi terjadi pada tahun 2020.
3.2 Saran
Perlu adanya upaya peningkatan konsumsi pangan agar masalah gizi di jawa timur
teratasi dan tercipta sumber daya manusia (SDM) yang berkualitas agar perekonomian dan
kesejahteraan masyarakat menjadi lebih baik.