Page 10 - 1-62 C.cdr
P. 10

Komponen Kimiawi



     Penyusun Sel











      1. Senyawa Organik



             Senyawa organik merupakan zat-
      zat  yang  tersusun  oleh  unsur-unsur
      (lebih  dari  satu  unsur).  Senyawa                           Lemak
      organik  sering  disebut  juga  senyawa                              Lemak  mempunyai  beberapa

      biologi. Senyawa ini ditemukan dalam                          fungsi, yaitu membentuk membran
      tubuh  makhluk  hidup.  Ada  empat                            sel, melindungi organ-organ tubuh,
      kelompok  utama  senyawa  organik,                            mempertahankan  suhu  tubuh,  dan
      yaitu  karbohidrat,  lemak,  protein,  dan                    cadangan energi. Lemak dibedakan

      asam nukleat.
                                                                    menjadi  tiga  jenis  yaitu,  lemak
           Karbohidrat                                              sederhana,  lemak  gabungan,  dan

                  Karbohidrat  telah  dibedakan                     turunan lemak.
           menjadi    tiga  jenis,  ialah  sebagai                   Protein

           berikut  monosakarida,  disakarida,                             Protein  sedikit  berbeda  dari
           dan  polisakarida.  Berikut  gambar                      karbohidrat  dan  lemak.  Selain,
           struktur molekul karbohidrat.
                                                                    tersusun  atas  C,H,  dan  O,  protein
                                                                    juga tersusun atas unsur N, kadang-

                                                                    kadang  ditambah  unsur  P  dan  S.
                                                                    Protein  memiliki  fungsi  sebagai
                                                                    berikut,  membentuk  membran  sel
                                                                    organel-organel  sel  dan  senyawa
                                                                    lain,  dan  juga  mengganti  bagian-

                                                                    bagian  sel  yang  rusak.  Protein
                                                                    dibentuk melalui suatu proses yang
                                Sumber: Biologiedu.com
                                                                    dinamakan sintesis protein.

                                          Asam Nukleat
                                                Asam nukleat merupakan polimer dari monomer-
                                         monomer  yang  disebut  nukleotida.  Nukleotida

                                         tersusun atas gula pentosa, basa nitrogen, dan gugus
                                         fosfat. Asam nukleat ada dua jenis, yaitu DNA (Asam
                                         Deoksiribonukleat) dan RNA (Asam Ribonukleat). DNA
                                         dan RNA berperan pada sintesis protein



   10         E-MODUL
              E-MODUL
                  BIOLOGI
                  BIOLOGI
   5   6   7   8   9   10   11   12   13   14   15