Page 16 - Bahan Ajar Ega
P. 16

Bahan Ajar

              Sejarah Indonesia






                                    bermusyawarah  untuk  membahas  berbagai  hal  yang  menyangkut

                                    kehidupan.
                              b. Organisasi Semimiliter

                                 1) Pengerahan Tenaga Muda
                                    Kelompok  pemudah  memegang  peran  penting  bagi  perjuangan  bansa

                                    Indonesiaapa lagi jumlahnya yang sangat besa. Menurut penilaan Jepang
                                    para  pemudah  yang  tingl  dipedesan  belum  berpengaruh  oleh  pikiran
                                    Barat. Mereka secara fisik  cukup kuat, semangat, dan  pemberani. Oleh

                                    karena itu, perlu dikerahkan untuk membantu memperkuat posisi Jepang
                                    dalam  menghadapi  perang.  Berdasarkan  pertimbangan-pertimbangan

                                    tersebut,  maka  para  pemuda  dijadikan  sasaran  utama  bagi  propaganda
                                    Jepang.  Dengan“Gerakan  Tiga  A” serta  semboyan  “Jepang,  Indonesia
                                    sama saja, Jepang saudara tua”, tampaknya cukup menarik bagi kalangan

                                    pemuda.  Pernyataan  Jepang  tentang  persamaan  dinilai  sebagai  suatu
                                    perubahan baru. dari keadaan di masa Belanda yang begitu diskriminatif.

                                 2) Organisasi Seinendan
                                     Seinendan (Korps Pemuda) adalah organisasi para pemuda yang berusia

                                    14-22 tahun. Pada awalnya, anggota Seinendan 3.500 orang pemuda dari
                                    seluruh Jawa. Tujuan dibentuknya Seinendan adalah untuk mendidik dan

                                    melatih  para  pemuda  agar  dapat  menjaga  dan  mempertahankan  tanah
                                    airnya dengan kekuatan sendiri. Bagi Jepang, untuk mendapatkan tenaga
                                    cadangan guna memperkuat usaha mencapai kemenangan dalam perang

                                    Asia Timur Raya, perlu diadakannya pengerahan kekuatan pemuda. Oleh
                                    karena  itu,  Jepang  melatih  para  pemuda  atau  para  remaja  melalui

                                    organisasi  Seinendan.  Dalam  hal  ini  Seinendan  difungsikan  sebagai
                                    barisan cadangan yang mengamankan garis belakang. pengkoordinasian

                                    kegiatan Seinendan ini diserahkan kepada penguasa setempat. Misalnya
                                    di daerah tingkat syu, ketuanya syucokan sendiri. Begitu juga di daerah

                                    ken,  ketuanya  kenco  sendiri  dan  seterusnya.  Untuk  memperbanyak
                                    jumlah Seinendan, Jepang juga menggerakkan Seinendan





                                                                12

                                                                           “Belajar Sejarah Adalah Gudang Dari
                                                                           Semua Ilmu” _ Omega Pali A.L _
   11   12   13   14   15   16   17   18   19   20   21