Page 82 - kompetensi-inti-dan-kompetensi-dasar-smp-rev9feb
P. 82

Lampiran 9

                      KOMPETENSI  INTI                           KOMPETENSI DASAR


                                                  3.7  Memahami  pengetahuan  modifikasi  teknik  dasar
                                                       senam lantai dalam bentuk rangkaian sederhana
                                                  3.8  Memahami pengetahuan modifikasi aktivitas gerak
                                                       berirama dalam bentuk rangkaian sederhana
                                                  3.9  Memahami pengetahuan pengembangan komponen
                                                       kebugaran jasmani
                                                  3.10  Memahami pengetahuan teknik dasar beberapa gaya
                                                       renang

                   4. Mencoba, mengolah, dan      4.1  Mempraktikkan modifikasi teknik dasar permainan
                      menyaji dalam ranah              bola  besar  dengan  menekankan  gerak  dasar
                      konkret (menggunakan,            fundamentalnya
                      mengurai, merangkai,        4.2  Mempraktikkan modifikasi teknik dasar permainan
                      memodifikasi, dan                bola  kecil  dengan  menekankan  gerak  dasar
                      membuat) dan ranah               fundamentalnya
                      abstrak (menulis,           4.3  Mempraktikkan  modifikasi  teknik  dasar  dasar
                      membaca, menghitung,             atletik  (jalan  cepat,  lari,  lompat  dan  lempar)
                      menggambar, dan                  menekankan gerak dasar fundamentalnya
                      mengarang) sesuai dengan  4.4  Mempraktikkan  modifikasi  teknik  dasar  olahraga
                      yang dipelajari di sekolah       beladiri   dengan    menekankan      gerak    dasar
                      dan sumber lain yang sama        fundamentalnya
                      dalam sudut pandang/teori  4.5  Mempraktikkan  gabungan  pola  gerak  dominan
                                                       menuju  teknik  dasar  senam  lantai  dalam  bentuk
                                                       rangkaian sederhana
                                                  4.6  Mempraktikkan  aktivitas  gerak  berirama  dalam
                                                       bentuk rangkaian sederhana
                                                  4.7  Mempraktikkan lima komponen kebugaran jasmani
                                                       terkait  kesehatan  dan  keterampilan  berdasarkan
                                                       norma instrumen yang digunakan
                                                  4.8  Mempraktikkan  satu  atau  dua  teknik  dasar  gaya
                                                       renang  dengan  koordinasi  yang  baik  dengan  jarak
                                                       tertentu





























                  KD SMP/MTs PENJASORKES                                                               75
   77   78   79   80   81   82   83   84   85   86   87