Page 38 - E-MODUL INTERAKTIF MATEMATKA BERBANTUAN LIVEWORKSHEETS DENGAN PENDEKATAN DISCOVERY LEARNING
P. 38

Pembuktian



                         Cobalah periksa kembali berdasarkan hasil pengolahan data atau informasi yang

                    telah didapatkan:


                         Jika  2  jenis  sepatu  yang  berbeda  dinyatakan  dengan  permisalan  menggunakan

                         variabel yaitu    untuk sepatu jenis karet dan    untuk sepatu jenis kulit

                         Jika     kios  hanya  bisa  digunakan  untuk    80  pasang  sepatu  oleh  karena  itu  dapat

                         dinyatakan dengan    +    ≤ 80

                         Jika pedagang hanya memiliki modal Rp. 3.000.000

                         Untuk  harga sepatu jenis karet Rp.60.000 dan jenis kulit Rp.80.000 maka dapat

                         ditulis :

                         60.000    + 80.000    ≤ 3.000.000 → (÷)20.000

                         3    + 4    ≤ 150

                         Maka bentuk pertidaksamaan berikut merupakan model matematikanya


                         Jumlah sepatu yang dibeli juga tidak mungkin negatif maka

                               ≥ 0

                               ≥ 0






                                                                           Kesimpulan





                              Berdasarkan  Masalah  2,  kesimpulan  yang  diperoleh  setelah  melakukan

                       penyelesaian permasalahan, jadi  model matematikanya adalah




                                                          3   + 4    ≤ 150
                                                               +     ≤ 80
                                                                  ≥ 0
                                                                  ≥ 0







                                                                                                      29
   33   34   35   36   37   38   39   40   41   42   43