Page 37 - E-MODUL INTERAKTIF MATEMATKA BERBANTUAN LIVEWORKSHEETS DENGAN PENDEKATAN DISCOVERY LEARNING
P. 37

Pengolahan Data





                        Berdasarkan  informasi    pada  tahap  pengumpulan  data,  maka  berikut  beberapa

                 langkah-langkah untuk penyelesaian dari Masalah 2 adalah sebagai berikut:


                 Langkah 1: Bagaimanakah bentuk variabel untuk permisalan dari jenis sepatu?


                    Permisalannya dengan menggunakan variabel    dan   

                    Misal: sepatu jenis karet =   

                           sepatu jenis kulit =   

                 Langkah  2:  Bagaimanakah  rumusan  pertidaksamaan  dalam  bentuk  model  matematika

                                 dari masalah ?

                    Karena    = sepatu jenis karet

                               = sepatu jenis kulit



                    Kios hanya bisa ditempati 80 pasang sepatu oleh karena itu

                    Tempat:    +    ≤ 80


                    pedagang hanya memiliki modal Rp. 3.000.000.

                    harga sepatu jenis karet Rp.60.000 dan jenis kulit Rp.80.000 maka dapat ditulis :


                    Harga: (   × 60.000) + (   × 80.000) ≤ 3.000.000

                           60.000    + 80.000    ≤ 3.000.000 → (÷)20.000


                           3    + 4    ≤ 150


                    Jumlah sepatu yang dibeli tidak mungkin negatif maka

                       ≥ 0
                        ≥ 0


                    dari pengolahan data di atas sehingga model matematikanya adalah

                    3    + 4    ≤ 150,

                        +    ≤ 80,

                        ≥ 0
                        ≥ 0





                                                                                                     28
   32   33   34   35   36   37   38   39   40   41   42