Page 5 - FlipBooks Schematic Thermometer Program
P. 5

ALOKASI
                TAHAP                LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
                                                                                                      WAKTU
                                         Peserta  didik  (perwakilan  kelompok)  mempresentasikan

                                          hasil  kesimpulannya  di  depan  kelas  secara  bergiliran
                                          mengenai inti dari materi yang disampaikan.

                                         Peserta didik dari kelompok lain menanggapi hasil simpulan
                                          dari perwakilan kelompok tersebut.
                                         Pendidik  membantu  peserta  didik  memberikan  simpulan

                                          secara bersama-sama.


               Pertemuan 1B [4 ×45 menit/Praktikum]

                                                                                                      ALOKASI
                         TAHAP                   LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
                                                                                                      WAKTU




                                                Mempersiapkan        peserta     didik    sebelum

                                                 malaksanakan praktik.
                                                Pendidik menyampaikan tujuan dari praktik kepada
                    Penyampaian tujuan                                                                10 Menit
                                                 peserta didik.

                                                Pendidik  memberikan  job  sheet  kepada  peserta
                                                 didik.




                       Penjelasan materi        Pendidik  memberikan  penjelasan  singkat  materi
                                                                                                      20 Menit
                            praktik              pendukung dalam praktik
                                                Pendidik  memberikan  contoh  atau  langkah  –

                                                 langkah praktik yang benar.
                                                Peserta didik mengikuti langkah  – langkah praktik

                    Pendemonstrasian cara        yang diberikan pendidik.
                                                                                                      30 Menit
                             kerja              Pendidik bertanya kepada peserta didik mengenai

                                                 kejelasan    langkah   –   langkah    yang    telah
                                                 diperagakan.  Jika  belum  jelas  maka  pendidik
                                                 mengulangi lagi diikuti dengan peserta didik.

                        Latihan (Praktik        Pendidik  memberikan  latihan  tambahan  dengan
                                                                                                      120 Menit
                           Simulasi)             konsep yang sama namun beda.
   1   2   3   4   5   6   7   8   9   10