Page 176 - Buku SKI XII MA
P. 176

dan sekitar 25% Tanpa agama/atheis. Agama Islam  secara bertahap bangkit ketika

                     pemerintah  Spanyol  mengakui  Islam  sebagai  agama  resmi  berdasarkan  undang-
                     undang kebebasan beragama yang di sahkan pada Juni 1967.

               C. Hikmah Pembelajaran

                   1.  Mengetahui perkembangan Islam di Eropa dan Amerika
                   2.  Menambah wawasan keilmuan tentang perkembangan Islam di Eropa dan Amerika

                   3.  Mempertebal keyakinan dalam mendakwahkan Islam yang Rahmatan Lil ‘Alamin

                   4.  Meneladani sikap yang dilakukan oleh para penyebar Islam dalam mendakwahkan
                       Islam

               D. Tugas dan Kegiatan

                    1.  Tugas Kelompok

                            Setelah  kalian  membaca  dan  merenungkan  tentang  penyebaran  Islam  di
                      Amerika Serikat dan Eropa kalian akan mendapat pemahaman yang lebih lengkap

                      melalui  kegiatan  diskusi.  Maka  bentuklah  6  kelompok  diskusi.  Masing  masing
                      kelompok menentukan salah seorang untuk dijadikan ketua kelompok. Lakukanlah

                      diskusi dengan permasalah-permasalahan berikut ini:

                       a.  Jelaskan proses masuknya Islam di Benua Amerika?
                       b.  Jelaskanlah Proses Masuknya Islam di Benua Eropa?

                    2.  Tugas Individu
                      a.  Carilah informasi  di  majalah,  Internet  , koran  dana  lain  sebagainya,  tentang

                           pekembangan  Islam  di  salah  satu  benua  Eropa  dan  Amerika,  lalu  buatlah

                           kliping tentang proses perkembangan Islam di negara tersebut dan kumpulkan
                           pada gurumu!

                      b.  Setelah  kalian  mempelajari  Islam  di  Benua  Eropa  dan  Amerika  kalian tentu
                           tahu  organisasi-organisasi  Islam  yang  berkembang  pada  Negara-Negara

                           tersebut. Tuliskan  nama-nama  organisasi  Islam  yang  berkembang  di  negara-

                           negara Eropa dan Amerika!





















               164   SEJARAH KEBUDAYAAN ISLAM KELAS XII
   171   172   173   174   175   176   177   178   179   180   181