Page 20 - Perempuan Tangguh di Garda Terdepan
P. 20

Cerita lain dituturkan Ibu Ani, Lurah Besusu   Banyak versi dan cerita pilu  diungkap,
                  Barat, Palu, sore itu ia mengendarai mobil   menggambarkan       kebingungan      dan
                  ke wilayah pantai. Malam itu ia akan ada     ketidaktahuan  akan hal apa yang
                  acara yang dihadiri  di lapangan  di tepi    menimpa warga saat itu. Bumi seolah tak
                  Pantai Kota Palu. Saat ia memarkirkan        berkompromi  dan ingin  memuntahkan
                  mobil bumi bergetar tak tertahankan,         segala  kemarahan  yang selama  ini
                  terguncang, membuat panik semua orang        terpendam. Bumi Palu yang damai,
                  yang berada di situ. “Ibu turun… turun dari   seketika porak poranda  dalam sesaat.
                  mobil,” namun sang Ibu tak menghiraukan      Masyarakat     mulai    mencari     tahu,
                  teriakan itu, dia malah  menginjak  pedal    pemerintah mengerahkan  segala daya
                  gas dan  berusaha bergegas kembali ke        upaya melakukan recovery atas bencana
                  rumahnya.  Di tengah  kekacauan  sore        yang terjadi.
                  itu, ia lantas berupaya  keras menyusuri
                  jalanan dengan hati-hati, pemandangan
                  tak biasa dilihatnya, jalanan patah, tanah   Sedikit demi sedikit, masyarakat menjadi
                  yang turun dan terangkat, tak membuatnya     tahu, kejadian  sama ternyata pernah
                  menemukan  jawaban  akan pertanyaan          dialami Kota Palu berabad yang lalu. Nenek
                  besar di hatinya, apa yang terjadi?          moyang berusaha mengingatnya dengan
                                                               memberikan  nama kota Palu sebagai
                  Hingga  akhirnya sampai  di rumah  dan       sebuah  pertanda, namun pengetahuan
                  bertemu dengan  keluarganya,  tersebar       itu rupanya tidak diwariskan dengan baik
                  kabar,  kotanya baru dilanda tsunami.        kepada keturunannya, sehingga mitigasi
                  Begidik mengingat, dirinya ada di tempat     kurang dijalankan.  Asal nama Palu
                  yang dilanda tsunami itu. Bersyukur tiada    ternyata berasal dari kata “Topalue” yang
                  henti atas keselamatan dirinya saat itu.     artinya tanah yang terangkat.






















            PEREMPUAN TANGGUH DI GARDA TERDEPAN:                      SERIAL BUKU PROYEK PRAKARSA KETANGGUHAN BENCANA INDONESIA (IDRIP) TAHUN 2021-2025
        18
            KETAHANAN KOMUNITAS DI TENGAH KRISIS KEBENCANAAN
   15   16   17   18   19   20   21   22   23   24   25