Page 16 - Si Saloi_Laveta Pamela Rianas.pdf
P. 16
Keesokan harinya, Ayah Saloi sedang
berpikir keras. Dia ingin membuktikan Wah, ada buah
kepintaran Saloi.
pisang hanyut.
Hem ....
Hem …, bagaimana cara
menguji kepintaran si
Saloi, ya?
Oh iya, itu Baiklah, saye harus
bisa saye cepat pulang. Sebentar
gunakan. lagi Saloi pasti sampai
di rumah.
Satu tandan
pisang kepok
yang terbaik.
SERRR
SERRR
Saloi, besok pagi
Hai …, sampan laju, temani Ayah pergi
lajulah sampan dari LA memancing, ya. Baik,
hulu sampai ke hile. Ayah.
LA
LA
10