Page 19 - Untitled-1
P. 19
Wingko Babat
persegi, tebal, dan padat. Jajan Harganya pun bermacam-
tradisional dari Lamongan ini macam. Dari yang murah
terbuat dari tepung ketan dan meriah sampai yang puluhan
kelapa parut. Rasa gurih khas ribu. Bukan hanya di toko
kelapa parut membuat sajian penjualan oleh-oleh khas saja,
ini cocok disantap bersama teh tapi juga di dalam bus antar
maupun kopi manis. kota atau kereta.
Wingko dibuat dalam berbagai Harga wingko di sini lebih
Wingko Babat adalah makanan jika ingin menikmati wingko, bentuk. Ada yang kecil, kira-kira terjangkau jika dibandingkan
khas dari Kecamatan Babat, harus ke Babat dulu, karena sebesar uang koin lima ratusan dengan harga wingko di toko
Kabupaten Lamongan, Jawa sekarang wingko sudah dapat yang biasanya dibungkus oleh-oleh. Selain terkenal di
Timur. Hanya dibutuhkan dijumpai di toko-toko terdekat. dengan kertas, ada yang daerah Jawa Timur, wingko juga
sekitar 15 menit dari Kota Wingko berwarna coklat sebesar piring, dan ada yang dikenal luar di Jawa Tengah
Lamongan untuk sampai di keemasan, bentuknya bulat besarnya dua kali lipatnya, yaitu di kota Semarang.
Babat. Namun bukan berarti lingkaran ada juga yang bentuk dengan diameter 20 cm.
18 19
https://bit.ly/wingkoBbt