Page 55 - E-MODUL BERBASIS LEARNING CYCLE 8E PADA MATERI SIFAT KOLIGATIF LARUTAN
P. 55
Rangkuman KEGIATAN
PEMBELAJARAN II
RANGKUMAN MATERI
1. Titik didih adalah kondisi saat tekanan uap suatu cairan sama
dengan tekanan sekitar (atmosfer) sehingga cairan akan mendidih
2. Titik didih larutan adalah suhu ketika tekanan uap larutan sama
dengan tekanan uap pelarut murninya
3. Kenaikan titik didih larutan (∆Tb) adalah bertambahnya titik
didih larutan relatif terhadap titik didih pelarut murninya
4. Titik beku adalah kondisi saat tekanan uap suatu cairan sama
dengan tekanan uap zat padatnya, sehingga cairan akan
membeku
5. Titik beku larutan adalah suhu ketika tekanan uap larutan sama
dengan tekanan uap pelarut murni padat
6. Penurunan titik beku larutan (∆Tf) adalah berkurangnya titik
beku suatu larutan relatif terhadap titik beku pelarut murninya
RANGKUMAN RUMUS
1. Rumus kenaikan titik didih larutan
∆Tb = Tb – Tb
O
∆Tb = m . Kb
2. Rumus penurunan titik beku larutan
∆Tf = Tf – Tf
O
∆Tb = m . Kf
55