Page 114 - E-Book Peralatan
P. 114

34.    Zombie glass  Zombie glass Adalah jenis

                                           gelas yang berfungsi untuk
                                           menyajikan minuman mix
                                           drink atau cocktail zombie

                                           dan juga bisa digunakan
                                           untuk menyajikan minuman

                                           long drink. Zombie glass               https://images.app.goo.gl/F
                                           hampir mirip dengan Collin                sySHfg4azH9A73V9

                                           glass tetapi ukuran Zombie
                                           glass leih besar. Zombie

                                           glass sering digunakan
                                           untuk menyajikan zombies,
                                           fuzzy navels, dan tequila

                                           sunrises. Ukuran tinggi
                                           gelas ini yaitu antara 7-6

                                           inci. Dan umumnya
                                           menampung 13-14 oz cairan,

                                           dengan mayoritas 13,5 oz.
                  35.    High ball         Gelas yang digunakan untuk

                        glass              menyajikan untuk
                                           menyajikan Spirit with

                                           mixer seperti Whisky coke,
                                           Vodka tonic, Gin tonic.

                                           Selain itu High ball glass

                                           juga berfungsi untuk                   https://images.app.goo.gl/Q
                                           menyajikan minuman ringan                 R3XNw1AzgwGnxkf7

                                           seperti es teh, jus, dan
                                           sirup. High ball glass

                                           ukurannya lebih pendek
                                           dengan bentuk yang lebih
                                           lebar dari Collin glass.

                                           Volumenya 8–12 oz.










                                                           96
   109   110   111   112   113   114   115   116   117   118   119