Page 58 - E-modul IPA Terpadu Berbasis Etnosains Tema Terasi Udang Rebon
P. 58
Kriteria Penilaian
Berdasarkan kegiatan evaluasi diatas yang berupa soal pilihan ganda yang terdiri dari
20 soal, skor pada setiap soal 5 jika benar dan mempunyai skor total 100. Maka penilaian
yang dapat diberikan ketika sudah melakukan evaluasi maka dihitung nilai yang diperoleh
untuk mengetahui tingkat pemahaman terhadap isi e-modul. Penliaian digunakan rumus :
Skor yang diperoleh siswa = x100%
Dasar untuk mengetahui pemahaman konsep siswa terhadap materi tekanan zat,
zat aditif, dan bioteknologi konvensioanal pada e-modul IPA terpadu berbasis etnosains
menggunakan Flipbook salah satunya adalah dengan perolehan skror yang diperoleh, yang
mana dapat dikategorikan sebagai berikut:
Nilai Kriteria
90-100 Sangat Baik
80-89 Baik
70-79 Cukup baik
<70 Kurang baik
54