Page 28 - E-BOOK TPACK-BASED AYU IRINKA_Neat
P. 28
Makanan mengalami proses pencernaan diawali sejak makanan berada
di dalam mulut hingga proses pengeluaran sisa-sisa makanan hasil
pencernaan. Adapun proses pencernaan makanan meliputi hal-hal
berikut
Ingesti
Mastikasi
Deglutisi
Digesti
Absorpsi
Defekasi
1.Ingesti : pemasukan makanan ke dalam tubuh melalui mulut.
2.Mastikasi : proses mengunyah makanan oleh gigi.
3.Deglutisi : proses menelan makanan di kerongkongan.
4.Digesti : pengubahan makanan menjadi molekul yang lebih
sederhana dengan bantuan enzim, terdapat di lambung.
5.Absorpsi : proses penyerapan, terjadi di usus halus.
6.Defekasi : pengeluaran sisa makanan yang sudah tidak berguna
untuk tubuh melalui anus.
E-Book Sistem Pencernaan Manusia 21 VIII SMP