Page 40 - LAporan SFO Triwulan II Kanwil DJPb Sulut
P. 40

2.  Nota dinas usulan reviu konsep template Perjanjian Kinerja dan Manual IKU ke
                              Sekretariat DJPb.

                                     Usulan  reviu  konsep  template  Perjanjian  Kinerja  dihasilkan  pada  DKO
                              pembahasan  Re7nement  IKU  2023  dan  hasil  usulannya  telah  disampaikan  ke
                              Setditjen sesuai Nota Dinas Ka. kanwil DJPb Sulut Nomor: ND-1149/ WPB.30/2023
                              tanggal 16 Desember 2022.
                                     Selanjutnya,  dalam  rangka  pelaksanaan  reviu  manual  IKU  tahun  2023,
                              Kanwil  DJPb  Prov.  Sulut  telah  menerbitkan  Nota  Dinas  Nomor  ND-
                              491/WPB.30/2023 tanggal 13 April 2023 hal Penginputan Manual IKU dan Reviu
                              Manual IKU Tahun 2023. Untuk perbaikan data kinerja sehubungan dengan telah

                              terbitnya template manual IKU dari Kantor Pusat DJPb, telah disampaikan matriks
                              hasil reviu manual IKU melalui surel pko.djpb@kemenkeu.go.id sesuai Nota Dinas
                              Nomor  ND-501/WPB.30/2023  tanggal  17  April  2023  hal  Hasil  Reviu  Manual  IKI
                              Lingkup Kanwil DJPb Provinsi Sulawesi Utara.
                              Rencana Aksi: SELESAI sesuai dokumen 1.3.1.2



























                                Gambar 4. 5 Dokumentasi Bukti Pengiriman Hasil Reviu Manual IKU/IKI Tahun 2023

                    2)  Menetapkan  Perjanjian  Kinerja  dan  Sasaran  Kinerja  Pegawai  Kemenkeu  Two-Three-
                       Four-Five Kanwil DJPb atau Kemenkeu Three-Four-Five KPPN.
                              Penandatanganan Perjanjian Kinerja Tahun 2023 dilaksanakan secara seremonial
                       pada  30  Januari  2023 bertempat di  Aula  Lantai  VI  Gedung  Keuangan Negara  Manado
                       dengan dipimpin  langsung  oleh  Kepala  Kanwil DJPb  Provinsi Sulawesi Utara,  Ibu  Ratih
                       Hapsari Kusumawardani.

                              Setelah  acara  penandatanganan  Perjanjian  Kinerja  dan  Sasaran  Kinerja  Pegawai
                       (SKP), seluruh Pejabat dan Pegawai di lingkungan Kanwil DJPb Provinsi Sulawesi Utara
                       mengikuti  GKM  penandatanganan  Perjanjian  Kinerja  dan  SKP  menggunakan  Digital
                       Signature  (DS)  pada  Aplikasi  E-Performance  dengan  dipandu  oleh  Pengelola  Kinerja
                       disertai tata cara perpanjangan DS pejabat/pegawai yang telah expired. Seluruh pegawai
                       telah  melakukan  penetapan  SKP  Tahun  2023  melalui  DS  pada  Aplikasi  E-Performance
                       sampai dengan batas waktu 17 Februari 2023. Bukti dukung terlampir.

                               Rencana Aksi: SELESAI sesuai dokumen 1.3.2.1


                                                                                                            39
   35   36   37   38   39   40   41   42   43   44   45