Page 604 - Laporan PPL PPG Daljab Tahap 3
P. 604
C. KESELAMATAN KERJA
1. Bekerja dengan hati – hati dan sesuai dengan Standar Prosedur
Operasional (SOP).
2. Waspadalah dengan tegangan listrik baik 220 V maupun 380 V.
3. Gunakan alat dengan disiplin dan gunakan bahan sesuai dengan
kebutuhan.
4. Jangan memasang rangkaian apabila belum mematikan sumber
arus.
5. Gunakan alas kaki dan pakaian praktek sesuai peraturan di
bengkel.
6. Pahami dengan benar cara penggunaan alat ukur tersebut, bila
belum paham mintalah bantuan instruktur untuk menghindari
kerusakan alat.
7. Bersihkan ruangan dan tempat kerja setelah anda menyelesaikan
pekerjaan.
8. Rapihkan alat dan bahan sesuai dengan tempat dan bagiannya.
D. ALAT DAN BAHAN
Alat yang digunakan:
1. Avometer 1 pcs
2. Osciloscope 1 pcs
3. Function Generator 1 pcs
4. Power Supply 1 pcs
Bahan yang digunakan:
1. Resistor 1K 1 pcs
2. LED Merah 1 pcs
E. LANGKAH KERJA
Mengukur Tegangan Listrik (Volt / Voltage) DC
Yang perlu di Siapkan dan Perhatikan:
1. Pastikan alat ukur tidak rusak secara Fisik (tidak peccah).
2. Atur Sekrup pengatur Jarum agar jarum menunjukkan Angka NOL
(0), bila menurut anda angka yang ditunjuk sudah NOL maka tidak
perlu dilakukan Pengaturan Sekrup.
33

