Page 11 - Profil sman 1 martapura dan kesenian
P. 11

K E L O M P O K   3


         Rumah Adat Banjar











            Rumah  Bubungan  Tinggi  dibuat  dengan  kayu  ulin  atau
            kayu besi. model  kayu ini dikenal sangat kuat  dan tahan
            lama.  Bahkan  bagian  atap  rumah  Bubungan  Tinggi  ini
            menggunakan kayu ulin, sebab tahan dengan air
            Secara  sekilas  arsitektur  rumah  adat  ini  berupa  rumah
            panggung.  Di  mana  tiang-tiang  utama  menopang  lantai
            rumah  ini  supaya  tidak  menempel  di  tanah.  Jarak  antara
            tanah  dan  lantai  rumah  kurang  lebih  2  meter,  sehingga
            penampakan  rumah  adat  Bubungan  memang  sangat
            tinggi.
            Untuk  menambah  keindahan  rumah,  ditambahkan  berupa
            ukiran dan ornamen-ornamen khusus.  Namun tidak hanya
            itu,  ornamen  dan  ukiran  tersebut  juga  memiliki  arti
            tersendiri
            Secara   filosofis,   Rumah   Adat    Bubungan     Tinggi
            melambangkan  pohon  kehidupan.  Pohon  ini  memiliki  arti
            keseimbangan  dan keharmonisan antar sesama manusia,
            manusia  dengan  alam  dan  manusia  dengan  Tuhan  yang
            Maha Esa.






                                                                            Dulunya  rumah  adat  ini

                                                                            digunakan  untuk  tempat

                                                                            tinggal       utama        Sultan

                                                                            Banjar.    oleh  itu  setiap

                                                                            bagian dan arsitekturnya

                                                                            dibuat  sedemikian  rupa

                                                                            dan mengandung makna

                                                                            filosifisnya sendiri










                                                                               PAGE  6
             K E L O M P O K   3
   6   7   8   9   10   11   12   13   14   15   16