Page 72 - MODUL2
P. 72
(a) Jarak tanggap (Jht) adalah jarak yang ditempuh oleh
kendaraan sejak pengemudi melihat suatu halangan yang
menyebabkan ia harus berhenti sampai saat pengemudi
menginjak rem, dan
(b) Jarak pengereman (Jhr) adalah jarak yang dibutuhkan
untuk menghentikan kendaraan sejak pengemudi menginjak rem
sampai kendaraan berheti.
Berdasarkan Shirley L. Hendarsin (2000:90) jarak pandang
henti dalam satuan meter, dapat dihitung dengan rumus:
Jh = Jht + Jhr...................................................................... (2.6)
V R 2
Jh = V R T + 3,6 ................................................................. (2.7)
3,6 2g . fp
Dari persamaan tersebut dapat disederhanakan menjadi:
(a) Untuk jalan datar
Jh = 0,278 x Vr x T + Vr 2 .............................................. (2.8)
254 x fp
(b) Untuk jalan dengan kelandaian tertentu
Jh = 0,278 x Vr x T + Vr 2 ..........................................(2.9)
254 x fp ± L
Dimana: