Page 70 - MODUL2
P. 70

Derajat kejenuhan dihitung dengan menggunakan arus dan

                    kapasitas yang dinyatakan dalam smp/jam, untuk perilaku lalu


                    lintas berupa kecepatan.



                                          Tabel 1.10 Tingkat Pelayanan Jalan

                Tingkat                                                                   Batas Lingkup

              Pelayanan                           Karakteristik                                (Q/C)
                          Arus Bebas; Volume rendah dan kecepatan tinggi,
                   A      pengemudi        dapat     memilih       kecepatan      yang       0,00-0,20

                          dikehendaki
                   B      Arus Stabil: Kecepatan sedikit terbatas oleh lalu lintas           0,20-0,44

                   C      Arus Stabil; Kecepatan dikontrol oleh lalu lintas                  0,45-0,74
                          Arus mendekati tidak stabil; Kecepatan menurun
                   D      akibat hambatan yang timbul dan kebebasan bergerak                 0,75-0,84

                          relative kecil
                          Arus tidak stabil; Kecepatan rendah dan berbeda-beda
                   E                                                                         0,85-1,00
                          terkadang berhenti, volume mendekati kapasitas

                          Arus yang dipaksakan atau macet; Kecepatan rendah,
                   F                                                                           >1,00
                          volume dibawah kapasitas, terjadi hambatan besar

                           (Sumber : Departemen Pekerjaan Umum Direktorat

                    Jendral Bina Marga, 1997)


                           B. JARAK PANDANGAN


                           2.1    Jarak Pandang
   65   66   67   68   69   70   71   72   73   74   75