Page 74 - MODUL2
P. 74
Gambar 2.1 Jarak Pandang Henti pada Lengkung Vertikal
Cembung
S
600 mm
Gambar 2.2 Jarak Pandang Henti pada Lengkung Vertikal
Cekung
2.1.2 Jarak Pandang Mendahului
Jarak pandang mendahului adalah jarak yang
memungkinkan suatu kendaraan mendahului kendaraan lain di
depannya dengan aman sampai kendaraan tersebut kembali ke
lajur semula. Jarak pandang diukur berdasarkan asumsi bahwa
tinggi mata pengemudi adalah 105 cm dan tinggi halangan
adalah 15 cm.
Berdasarkan Shirley L. Hendarsin (2000:92) Rumus yang
digunakan: