Page 21 - Mengenal Produk Indonesia yang Mendunia
P. 21

Sumber : https://id.pinterest.com/

                        Batik  dengan  motif  mega  mendung  ini  bahkan  pernah  dipakai  sebagai  sampul

                        buku  berjudul  "Batik  Design"  yang  ditulis  oleh  seorang  seniman  Belanda
                        bernama Pepin van Roojen.




























                        Sumber : http://penangbookshelf.com/

                        4.  Motif Gentongan


                        Ditinjau  dari  segi  desainnya,  motif  batik  gentongan  dari  Madura  sebenarnya
                        terbilang sangat unik dan eksklusif karena proses pembuatannya sedikit berbeda
                        dengan batik dari daerah lain. Untuk membuat kain batik gentongan dibutuhkan

                        alat yang bernama gentong atau gerabah sebagai tempat untuk mencelup kain
                        batik pada cairan warna.







                                                                                                   17
   16   17   18   19   20   21   22   23   24   25   26