Page 18 - Mengenal Produk Indonesia yang Mendunia
P. 18
Salah satunya adalah Eduard Quad, ternyata dari berbagai makanan yang ia
cicipi, ia menjadikan tempe sebagai idolanya. Berbeda dengan koki asal Korea.
Seorang warga Indonesia pak Rustomo adalah seorang pebisnis tempe di
Jepang. Tak hanya dapat diolah menjadi makanan lezat, tempe juga
menghasilkan pundi pundi uang. Nama pak Rustomo sendiri dikenal di beberapa
daerah di Jepang. Bisnisnya menjual tempe berhasil memikat masyarakat
Jepang, dengan demikian pantas kalau tempe ini menjadi makanan indonesia
yang mendunia.
Pak Rustomo Pengusaha Tempe di Jepang
7. Sop Buntut sebagai makanan khas Indonesia
M
akanan Indonesia yang mendunia terakhir adalah sop buntut.
Sebuah acara untuk memperkenalkan masakan khas Indonesia
diselenggarakan oleh kedutaan besar republik Indonesia di Madrid
Spanyol. Salah satu menunya adalah sop buntut. Ternyata acara ini
mendapatkan respon yang
positif. Chef asal Indonesia
menyajikan makanan khas
Indonesia disini. Setidaknya
terdapat 300’an orang yang
menikmati Menu yang disajikan
dari Chef Indonesia dan jatuh
hati pada sop buntut. Sop
Buntut akhirnya dianggap
sebagai kuliner khas indonesia yang mendunia.
14