Page 50 - Modul Ajar Informatika SMK Kelas X
P. 50

KELAS X – INFORMATIKA





                       Terdapat 4 format bilangan yang sering digunakan, yaitu: biner, oktal, decimal, dan
                       heksadesimal.

                       1.  Bilangan Berbasis 2 (Biner)

                           Bilangan biner hanya mengenal dua jenis angka (numerik), yaitu 0 dan 1. Angka
                           0  mewakili  keadaan  listrik  mati  (OFF)  dan  nilai  1  mewakili  keadaan  listrik

                           Ketika hidup (ON). Penulisan bilangan berbasis 2 menggunakan    , dengan N
                                                                                            2
                           adalah bilangan biner.

                        2.  Bilangan Berbasis 8 (Oktal)
                           Format bilangan oktal hanya mengenal delapan jenis angka (numerik), yaitu

                           0,1,2,3,4,5,6, dan 7. Penulisan bilangan berbasis oktal menggunakan format    ,
                                                                                                      8
                           dengan N adalah bilangan oktal.

                        3.  Bilangan Berbasis 10 (Desimal)

                           Sisitem bilangan berbasis 10 atau yang lebih dikenal sebagai bilangan decimal
                           memiliki  10  jenis  angka  numerik,  yaitu  0,1,2,3,4,5,6,7,8,  dan  9.  Penulisan

                           bilangan decimal menggunakan format    , dengan N adalah bilangan decimal.
                                                                   10
                           Position  Value  dalam  sistem  bilangan  biner  dan  bilangan  oktal  merupakan

                           perpangkatan dari nilai 2 (basis 2) dan nilai 8 (basis8), seperti pada tabel berikut

                           ini:
                            Tabel 10. Position Value Biner Dan Oktal

                               Posisi Digit    Position Value  Position Value
                               (dari kanan)         Biner            Oktal
                                                                  0
                                                 0
                                    1          2 = 1             8 = 8
                                                1
                                                                  1
                                    2          2 = 2             8 = 8
                                                 2
                                    3          2 = 4             8 = 64
                                                                  2
                                                                  3
                                    4          2 = 8             8 = 512
                                                 3
                                    5          2 = 16            8 = 4096
                                                 4
                                                                  4
                                    6          2 = 32            8 = 32768
                                                 5
                                                                  5
                                                                  6
                                                 6
                                    7          2 = 64            8 = 262144
                            a)  Konversi dari Biner ke Desimal
                               Bilangan  biner  dapat  dikonversi  menjadi  bilangan  desimal  dengan  cara
                               mengubah setiap bit menjadi bentuk desimal. Biner juga disebut sebagai
                               bilangan basis 2.






                                                              35



                                                                         SMK Kesehatan Yannas Husada Bangkalan
   45   46   47   48   49   50   51   52   53   54   55